Pembangunan Kios Renteng Dikarangpandan Mangkrak

Penulis Admin
Rabu, 22 Jan 2025, 19:31 WIB

Radarpos.com.Karanganyar – Desa Karangpandan adalah desa yang tak pernah sepi karena perputaran ekonomi yang berklanjutan banyak para pedagang yang kulakan ke pasarkarangpandan ,disamping   warganya sangat Guyub rukun  menjunjung tinggi nilai Kegotongroyongan dan kebersamaan warga .

maka desa ini dinobatkan sebagai desa Pancasila artinya dengan berbagai keragaman warganya saling hidup rukun entah agama suku dan yang lainya.

Sementara di Dekat SMA Negeri Karangpandan sebelah utara ada bangunan yang sudah tahunan sampai sekarang mangkrak, tidak jadi padahal lokasinya dipingir jalan yang mana juga kurang enak menjadi pandangan mata terutama warga yang melintas .

Menurut informasi Tokoh warga Bloro yang tidak mau disebut namanya, mengatakan bahwa pembanguan tersebut rencananya akan dibuat kios renteng namun sudah lama dikerjakan sampai tahun 2025 ini juga belum ada kelanjutan.

“Dikatakan ada 18 Plong yang dibangun Pemerintah Desa Karangpandan Kecamatan Karangpandan Kabupaten Karanganyar. namun dengan kendala apa sampai detik ini belum jadi .padahal warga juga bertanya kapan kios tersebut tidak mangkrak dan diselesaikan pembangunanya.

Dengan adanya tulisan ini Kepala Desa karangpandan Danan Edi Ruslanjani juga belum bisa dimintai keteranganya terkait pembangunan kios Renteng yang Mangkrak di wilayahnya .karena kalau segera di selesaikan mungkinwarga juga bisa buka usaha di situ terangnya kepada awakmeda.

Dengan adanya pemuatan dimedia ini Pemerintah desa Karangpandan akan segera melanjutkan pembangunan Kios Tersebut . kalau itu bidsa selesai bisa meningkatkan perekonomian warga Bloro dan Karangpandan .(**/Team)

Rekomendasi