Pemerinta Desa Nangsri Kebakramat akan mendatangkan Loder

Penulis Admin
Jumat, 12 Apr 2024, 07:15 WIB

Radarpos.com.Karanganar – Untuk Menangani Persoalan sampah yang dekat SD Negeri 3 Nangsri ,Kecamatan Kebakramat , Kabupaten Karanganar yang semakin menumpuk dan menimbulkan bau kurang sedap bagi penguna jalan maupun lingkungan sekitar khususnya pihak sekolahan yang jaraknya tidak begitu jauh , maka segera ditangani.

Pemerintah Desa Nangsri melalu Sekretaris Desa Via Whatsapp menyampaikan , bahwa hal tersebut telah dilakukan koordinasi agar persoalan tersebut segera teratasi , bahkan sebelum lebaran telah dibahas di tingkat desa .

Mesin Pendorong mau didatangkan.

Yang mana dalam pembahasan segera dilakukan penanganan ,dan mau mendatangkan mesin pendorong (Loder) untuk meratakan agar tidak meluber kejalan ,sehingga tidak mempersempit ruas jalan. hal tersebut karena waktunya mendesak maka habis lebaran baru bisa dilakukan pemerataan .

Dan kesangupan loder habis lebaran, tapi pastinya kapan belum bisa ditentukan terang CaturistAngraini kepada Media..Sementara Warga minta Untuk penanganan sampah di Nangsri untuk segera diatasi kalau perlu tempat yang baik agar tidak menimbulkan masalah .dan jujur warga Nangsri bingung untuk pembuangan sampah .maka berharap untuk dipikirkan kedepan.

Karena kalau bersih maka kesehatan juga terjaga dan Nangsri kedepan akan lebih baik dan Maju tidak hanya fisik saja kebersihan juga perlu penanganan. Sementara kepala desa Nangsri Wiyono Lewat HP menyampaikan Segera diatasi. . ( Team)

Rekomendasi