Bantuan Bedah Rumah masih Bermasalah

Penulis Admin
Selasa, 4 Jun 2024, 06:30 WIB

Radarpos.com.Sragen –Bantuan BSPS atau dinamakan Bedah rumah di Desa Banyurip ,Kecamatan Jenar,Kabupaten Sragen,Jawa Tengah sampai saat inimasihbermasalah .bahkan pihak Inspektoran danKejaksaan telah melakukan klarifikasi ke desa Banyurip pada tanggal 27 Mei 202 kemarin.

Warga yang penerima Manfaat yang jumlahnya 212 orang tersebut satu persatu dimintai keteranganya ,apa benar dirinya telah menerima bantuan BSPS ,dan jumlahnya berapa ,betuknya apa dijawab oleh warga dengan apa adanya, namun juga ada yang terkesan di tutupi.

Sementara salah satu Kepala dusun yang berhasil dimintai keteranganya Juwarno yang mengabdi selama 20 tahaun menyampaikan bahwa,Permasalah tentang bedah rumah masih mengantung karena daripihak Itwil Kabupaten Sragen belum ada kepastian terangnya.

warga masyarakat saat diklarifikasi oleh Inspektorat Sragen

Inspektorat Kabupaten Sragen Sebatas Klarifikasi

Sampai saat ini pihak Inspektorat juga belum berhasil di konfirmasi akan langkah apa yang akan dimabli terkait masalah bantuan tahun 2022 di desa Banyurif ,Kecamatan Jenar ,Kabupaten Sragen,Sementara warga penerima manfaat bantuan Bedah rumah menyampaikan dengan polos dan jujur ,yang tidak mau disenbut namanya kepada awak media menyampaikan dapat bantuan Rp 20.000.000 (dua puluh juta rupiah).

Dikatakan katanya kena pajak sebesar Rp 2500.000 dan upah tukang Rp 2.500.000 dan diminta materi kena Rp 100.000 ; (Seratus ribu.) lainya dibelikan bahan matrial ,namun karena tidak diberikan nota atau rincian belanja .

bahwa nilai bahan bangunan tersebut senilai Rp 15.000.000 ( Lima belas juta Rupiah ) .selain itu juga kalau dihitung jumlah belanja matrial hanya Rp 12.500.000 (Duabelas juta lima ratus ribu rupiah) terang warga yang apa adanya tidak nambahi dan tidak ngurangi Kepada media.

Sementara yang berhak menerima bantuan BSPS di desa Banyurip masaih kurang 18 Orang ,kalau masalah kemarin belum bisa klier maka kasihan warga yang belum menerima, maka masalah ini agar segerai di selesaikan .oleh pihak-pihak terkait .memang warga sebagian senang karena yang dulunya rumah tidak layak sekarang jadi baik.sehingga warga sebelumnya senang jadi tidak senang .
(Team)

Rekomendasi