578 Mahasiswa : Selamat dan Sukses Para Wisudawan dan Wisudawati Universitas Slamet Riyadi Solo

Penulis Yusup AR
Minggu, 28 Mei 2023, 04:12 WIB

Radarpos.com.Solo – Atas nama Pimpinan dan Civitas Akademika Universitas Slamet Riyadi [ UNISRI] mengucapkan selamat kepada para wisudawan- wisudawati ,pada tanggal 27 Mei 2023 hari Sabtu di Auditorium Kampus ,telah resmi diwisuda dan dikukuhkan sebagai Sarjana dan Magester.

Dalam Sambutanya Rektor Unisri Solo Prof .DR.Drs.Sutoyo, M.Pd menyapaikan bahwa Jumlah Wisudawan I Tahun 2023  kali ini ada 578 yang terdiri dari S 1 Sejumlah 507 dan Program Studi S 2 sejumlah 71 .Sampai saat ini UNISRI Solo telah berhasil meluluskan 22.223 Sarjana S 1 dan 2.879 Magester [ S 2].dengan demikian total keseluruhan ada 25,103 yang saat ini tersebar di seluruh penjuru Tanah air.dengan harapan agar bisa mengabdi dan berkarya untuk Indonesia.Terangnya.

Memang secara umum para Mahasiswa telah diberikan berbagai bekal diantaranya: Kompetensi Profesional yang berupa Pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan ilmu yang ditempuh sesuai bidang masing-masing.
Kompetensi Personal yang berupa pembentukan Kepribadian Mahasiswa dalam mewujutkan Mahasiswa Pancasila,yaitu mahasiswa yang beriman dan bertaqwa Kepada Tuhan yang Maha Esa.beraklak Mulia yang memiliki Integritas Nasional dan Berwawasan Global.

para Mahasiswa Unisri yang diwisuda

Kompetensi Sosial : yang berupa Kemampuan untuk melakukan Komunikasi dan berinteraksi.baik secara Vertikal maupun Horisontal, baik didunia kerja maupun di Masyarakat.Dan Kompetensi Kewirausahaan : kemampuan dasar dalam berwirausaha dan jiwa , yang mana para lulusan mampu menciptakan peluang usaha dan mampu berprestasi.semoga para lulusan dari Unisri Solo bisa menguasai hal tersebut .karena saat ini banyak tantangan yang harus dihadapi.

Oleh Karena Rektor Unisri berharap para Lulusan baik dalam Bermasyarakat maupun bernegara Punya 1. Jiwa Driver [ Pengemudi ,2.Jiwa Pemain bukan jiwa Penonton .dan 3. Jiwa Pemberani bukan jiwa Penakut . artinya para lulusan punya mental yang kuat, tegas ,Tangguh dan berani mengambil langkah dan Keputusan.

Hidup adalah Perbuatan oleh karena itu harapan dari Prof .Sutoyo selaku Rektor ,kepada para lulusan mampu melakukan tindakan nyata di tengah-tengah kampus sejati yakni Masyarakat dan akhirnya dapat menciptakan Tri Sukses .yaitu Sukses Bekerja,Sukses dalam Keluarga dan Sukses dalam Bermasyarakat.sekali lagi Selamat para Wisudawan .

Sementara Sala Satu Mahasiswa Menyampaikan merasa senang dan Bersyukur pada hari ini telah diwisuda sebagai Sarjana ,semoga dengan Memperoleh Ilmu yang didapat bisa berguna di Kampus Sejati. [R-01}

Rekomendasi